Rabu, Agustus 12, 2009

Tips & Trik Chatting YM, FB & Nimbuzz dengan Aplikasi BombusMod dan Exodus

Tips & Trik Chatting YM, FB & Nimbuzz dengan Aplikasi BombusMod dan Exodus
Syarat utama bila sobat ingin menggunakan Aplikasi BombusMod dan Exodus untuk Chating di Yahoo Messenger (YM) dan Facebook (FB) ialah harus memiliki Id Nimbuzz sebagai jembatanNya, karena aplikasi ini diperuntukan untuk Chaters Jabber Client namun bisa digunakan Chat YM, FB dan tentu saja Nimbuzz.

Bila sobat belum mempunyai Id dan Aplikasi Nimbuzz dapat membaca tutorialNya disini.
Setelah sobat terdaftar dan memiliki Id Nimbuzz, selanjutnya sobat download aplikasi bombusMod Butterfly disini dan Exodus jar disini. Setelah selesai dan terinstal di Handphone sobat, bukalah aplikasi tersebut dan isilah dataNya :


Username : AkunG
(isi dengan id sobat, cukup domainnya saja)
Server : nimbuzz.com
Password : *********
Nickname : Isi Bebas sesuai keinginan sobat

Lalu Klik SAVE kemudian Klik MENU > CONNECT


Bila sobat seorang Nimbuzzer dan ingin masuk room Klik MENU > CONFERENCE > MENU > NEW
Lalu isilah datanya:


Room : bandung_bergelora
At Host : conference.nimbuzz.com
Nickname : akung
Message Limit : Biarkan saja default
Description : Isi saja dengan nama room
Pasword : Saran saya kosongkan, bila menginginkannya silahkan isi

Setelah selesai Klik MENU > SAVE > MENU > SELECT

Selamat mencoba.

Comments :

0 komentar to “Tips & Trik Chatting YM, FB & Nimbuzz dengan Aplikasi BombusMod dan Exodus”


Posting Komentar